Salah satu hal yang cukup jarang disinggung saat membicarakan demokrasi adalah mengenai peran kelas menengah dalam eskalasi demokrasi. Dalam kategorisasi Robinson & Hadiz (2013), kelas menengah terdiri dari kalangan teknokrat, intelektual, manajer profesional, pengacara, aktivis partai politik, aktivis mahasiswa, dan …
Read More »