January 13, 2025

rumahpemiluadmin

DPR Punya Selera OLEH FADLI RAMADHANIL

Proses pengisian anggota KPU dan Bawaslu RI periode 2022-2027 kini berada di tangan DPR. DPR akan memilih tujuh dari 14 nama calon anggota KPU. Hal yang sama juga akan dilakukan untuk pengisian calon anggota Bawaslu. DPR punya otoritas untuk memilih …

Read More »

Pertengahan Februari, Batas Akhir Uji Kelayakan-Kepatutan Penyelenggara Pemilu

Hingga saat ini belum ada kepastian jadwal kapan uji kelayakan dan kepatutan penyelenggara pemilu dilakukan Dewan Perwakilan Rakyat. Namun, ada harapan agar fit and proper test atau uji kelayakan dan kepatutan itu dapat dilakukan pada 14-16 Februari 2022 agar bisa memenuhi ketentuan …

Read More »

Perhatikan Tenggat 30 Hari untuk Pilih Calon Anggota KPU-Bawaslu

Dewan Perwakilan Rakyat perlu segera menjadwal pelaksanaan uji kelayakan dan kepatutan calon anggota Komisi Pemilihan Umum dan Badan Pengawas Pemilu periode 2022-2027. Batas waktu paling lama 30 hari sejak Presiden mengirim berkas calon anggota KPU dan Bawaslu ke DPR membuat …

Read More »

Saatnya Menata Ulang Manajemen Teknis Pemilu agar Jadi Lebih Sederhana

Kompleksitas pemilu di Indonesia menimbulkan banyak persoalan, termasuk beban kerja berlebih bagi penyelenggara pemilu di lapangan yang mengakibatkan jatuhnya korban jiwa akibat kombinasi kelelahan dan penyakit penyerta. Oleh karena itu, dibutuhkan sejumlah perbaikan, termasuk tata ulang manajemen teknis pemilu. Wakil …

Read More »

Efek Ekor Jas Pemilu 2019 OLEH DJAYADI HANAN

Pemilu Legislatif 2024 kembali dilaksanakan secara serentak dengan pemilu presiden. Bila pemilu legislatif dan pemilu presiden dilaksanakan serentak atau berdekatan waktunya, terdapat efek ekor jas/EEJ atau (coattail effect). Artinya, perolehan suara parpol antara lain dipengaruhi oleh siapa calon presiden yang …

Read More »

KPU Ingin Aturan Tahapan, Program, dan Jadwal Pemilu 2024 Segera Disahkan

Komisi Pemilihan Umum menginginkan Rancangan Peraturan KPU tentang Tahapan, Program, dan Jadwal Pemilu 2024 segera disahkan agar komisioner KPU periode 2022-2027 bisa langsung bekerja. DPR dan pemerintah seharusnya cukup memberikan masukan, sedangkan penetapan rancangan peraturan menjadi wewenang KPU. Anggota KPU, …

Read More »

Hindari Masalah Berulang, Persiapan Pemilu 2024 Diharapkan Lebih Matang

Dewan Perwakilan Rakyat meminta Komisi Pemilihan Umum agar mengedepankan kepentingan rakyat dalam menyusun tahapan, program, dan jadwal penyelenggaraan Pemilihan Umum 2024. Persiapan mesti dilakukan lebih matang agar persoalan yang terjadi pada Pemilu 2019 tak terulang. Ketua DPR Puan Maharani mengatakan, …

Read More »