September 8, 2024

Tag Archives: inkumben

Inkumben Anggota DPR RI Terpilih Terus Meningkat Setiap Pemilu

Jumlah inkumben anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI yang terpilih terus meningkat di setiap pemilu. Pada 2009, tingkat keterpilihan inkumben ialah 25,2 persen. 2014, angka bertambah menjadi 38,2 persen. Lalu naik kembali pada 2019 dengan 47 persen, dan di 2024, …

Read More »

Inkumben Hadiri Acara Dinas, Panwas Kulon Progo Kirim Teguran

YOGYAKARTA – Panitia Pengawas Pemilu Kabupaten Kulon Progo melayangkan surat teguran kepada tiga instansi pemerintah kabupaten ini karena menyelenggarakan kegiatan dinas yang dihadiri pasangan calon bupati-wakil bupati saat kampanye masih berlangsung. “Pada saat pemerintah kabupaten menggelar program bantuan sosial dan …

Read More »