Ajakan Petisi Meminta Presiden Tolak Parpolisasi KPU
Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) mengajak masyarakat menandatangani petisi yang meminta Presiden Joko Widodo menolak parpolisasi Komisi Pemilihan Umum (KPU). Petisi dilatarbelakangi keadaan Komisi II DPR yang menolak hasil seleksi calon anggota KPU-Bawaslu dari Tim yang dibentuk Presiden. Bertajuk “Tolak Parpol di Penyelenggara Pemilu” petisi dibuat pada platform change.org (23/3) ini diharapkan mendapat dukungan publik untuk menolak keinginan DPR …