Bongkar Rekam Jejak Caleg melalui Enam Platform Ini
“Ibarat kita mau memilih laptop, kita cari tahu spesifikasinya apa. RAM-nya berapa, prosesornya apa, memorinya berapa, dan sebagainya. Nah, memilih caleg (calon anggota legislatif) juga begitu. Pemilih harus cari tahu spesifikasi para caleg agar nanti pas di bilik suara, dia sudah tau caleg mana yang menurut dia spesifikaisnya paling baik,” tutur salah satu pencetus jariungu.com, Teuku Radja pada diskusi Bongkar …