Apa yang pertama kali kita pikirkan saat seseorang bertanya makna identitas? Apa saja yang inheren dalam identitas? Bagi saya, identitas dapat meluas sekaligus menyempit. Di dalam institusi keluarga inti, identitas saya adalah seorang istri. Di dalam keluarga besar, saya adalah seorang anak dan seorang kakak pertama. Di dalam institusi kerja, saya adalah seorang jurnalis. Di dalam lingkup negara, saya adalah …