August 8, 2024

Tag Archives: asia tenggara

Semua Negara di Asia Tenggara Menghadapi Disinformasi Politik (2)

Kasus Malaysia, disinformasi dipropaganda untuk mengeksploitasi persaingan politik dan meningkatkan ketegangan rasial, terutama antara komunitas Muslim Melayu yang merupakan mayoritas dengan kelompok-kelompok minoritas non-Melayu. Pasukan siber profesional juga teramati memainkan isu agama, sehingga berdampak pada disintegrasi sosial. Lebih dari itu, …

Read More »

Ragam Langkah Pemerintah di Asia Tenggara Hadapi Disinformasi (2)

Sama seperti Indonesia, Malaysia juga mengimplementasikan program literasi digital di berbagai daerah. Pengawasan dan penghapusan konten berbahaya dilakukan oleh Komisi Komunikasi dan Multimedia. Inisiasi cek fakta pun turut dikembangkan. Di Filipina, beberapa langkah telah diambil oleh lembaga berwenang. Dalam pemilu …

Read More »

Ragam Langkah Pemerintah di Asia Tenggara Hadapi Disinformasi (1)

Fenomena disinformasi ditemukan di seluruh negara di Asia Tenggara. Disinformasi menjadi masalah yang dikhawatirkan, sebab 68 persen masyarakat Asia Tenggara memiliki akun media sosial, dan internet telah menjadi sumber informasi alternatif yang dirujuk oleh masyarakat. Kekhawatiran yang muncul yakni, rendahnya …

Read More »

Semua Negara di Asia Tenggara Menghadapi Disinformasi Politik (1)

Konsultan peneliti Centre for Strategic and International Studies (CSIS), Fitriani, mengatakan bahwa semua negara di Asia Tenggara mengalami fenomena disinformasi dengan berbagai tingkatannya. Pada umumnya, disinformasi di kawasan ini digunakan untuk membentuk narasi politik, mempertajam polarisasi politik, memengaruhi proses pemilu, …

Read More »