Kasus korupsi di tubuh partai politik tak lagi asing terdegar. Seperti kasus Suap PLTU Riau yang hasilnya diduga mengalir untuk pembiayaan Munaslub Partai Golkar, atau korupsi berjamaah Kader Partai Demokrat yang menyisakan monumen Wisma Atlet Hambalang yang mangkrak. Selain itu, …
Read More »Tag Archives: keuangan politik
Pendanaan Partai Politik dan Kampanye Pemilu: Buku Pedoman Keuangan Politik
Tidak perlu diragukan lagi bahwa partai politik membutuhkan dana agar dapat berfungsi dengan baik dalam proses politik. Namun pada saat yang bersamaan, uang juga merupakan salah satu ancaman besar bagi demokrasi. Ancaman ini terang-benderang di berbagai belahan dunia – mulai …
Read More »Fahri Hamzah: Kalau Saya Presiden Saya Buat Perppu (Keuangan Politik) Sekarang
Fahri Hamzah merupakan salah satu anggota dewan yang berperhatian bicara perbaikan keuangan politik. Salah satu pendapatnya yang tak populer adalah tentang sumber keuangan politik. Wakil ketua DPR ini termasuk yang tidak setuju pembiayaan politik oleh uang swasta dan setuju peningkatan …
Read More »Panama Papers dan Uang di Pusaran Politik
Panama Papers menguak kepemilikan perusahaan di negeri suaka pajak. 899 nama taipan Indonesia yang beberapa di antaranya berafiliasi dengan partai menguatkan tesis bahwa partai dikendalikan uang haram. Segelas air mineral diteguk Marcin Walecki saat membuka diskusi terbatas soal standar internasional …
Read More »