JAKARTA, KOMPAS – Pemilu 2019 yang digelar serentak antara pemilu legislatif dan pemilihan presiden berpotensi menyederhanakan sistem kepartaian di Indonesia. Selain naiknya ambang batas parlemen, penyederhanaan itu juga bisa disebabkan oleh adanya efek ekor jas yang hanya dirasakan sebagian partai …
Read More »rumahpemiluadmin
Mengamankan Suara Rakyat OLEH DENNY INDRAYANA
Adagium Latin yang terkenal, Vox Populi Vox Dei atau suara rakyat adalah suara Tuhan, menunjukkan betapa penting suara rakyat di negara demokrasi konstitusional. Saat paling tepat bagi rakyat untuk menyampaikan suaranya tak lain dan tak bukan adalah di bilik suara …
Read More »Kepemilikan KTP-el Jadi Syarat Mutlak Mencoblos
JAKARTA, KOMPAS — Kepemilikan kartu tanda penduduk elektronik menjadi syarat mutlak bagi pemilih yang ingin mencoblos pada Pemilu 2019, Rabu (17/4/2019). Oleh karena itu, Kementerian Dalam Negeri didorong untuk segera menuntaskan sekitar 4 juta penduduk yang belum terekam datanya untuk …
Read More »Pemilu Tinggal 29 Hari, Bawaslu Kekurangan Puluhan Ribu Pengawas
JAKARTA, KOMPAS – Tinggal 29 hari lagi menjelang Pemilu 2019, Badan Pengawas Pemilu masih kekurangan puluhan ribu pengawas tempat pemungutan suara. Hal ini terkendala oleh syarat rekrutmen pengawas yang harus berusia minimal 25 tahun. Demi tak melanggar undang-undang, Bawaslu akan …
Read More »Menyelamatkan Suara Rakyat OLEH KHAIRUL FAHMI
Sebagai hak konstitusional warga negara, hak pilih berfungsi sebagai pengawet bagi hak lainnya. Dikatakan demikian karena dengan hak pilih, seorang warga negara menentukan siapa pemimpin politik yang akan mengambil berbagai kebijakan penting terkait hajat hidup mereka. Artinya, hak pilih adalah …
Read More »Melodrama di Puncak Pemilu OLEH GARIN NUGROHO
“Awas bakalan penuh drama!” Seruan penuh kekhawatiran semacam ini sering terdengar pada periode menjelang puncak pencoblosan tanggal 17 April 2019 dan pasca-Pemilu 2019. Inilah pemilu yang sering disebut sebagai pemilu di era hiburan televisi dan viral yang dipenuhi nuansa melodrama. …
Read More »Pemilihan Umum OLEH JAKOB TOBING
Pemilihan umum yang ”luberjurdil” (langsung, umum, bebas, rahasia, jujur, adil) dan diselenggarakan setiap lima tahun sekali oleh Komisi Pemilihan Umum yang bersifat nasional, tetap, dan mandiri adalah salah satu perubahan atas dan tambahan pada UUD NRI 1945 yang disepakati pada …
Read More »Debat Memantik Perhatian Calon Pemilih
Publik antusias menyambut debat capres-cawapres berikutnya. Animo ini mesti dimanfaatkan KPU untuk memantik perhatian lebih banyak calon pemilih. Momentum ini juga harus ditangkap pasangan calon presiden-calon wakil presiden sebagai peluang guna menunjukkan kompetensi. Apalagi, debat terkonfirmasi mampu memengaruhi publik. Efektifnya …
Read More »Draf Keputusan KPU Difinalisasi Lagi
Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Arief Budiman, Senin (26/11/2018). FOTO: SEKAR GANDHAWANGI UNTUK KOMPAS JAKARTA, KOMPAS – Komisi Pemilihan Umum memfinalisasi draf surat keputusan untuk menindaklanjuti putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta yang memerintahkan KPU memasukkan nama Oesman Sapta Odang dalam …
Read More »Tripartit Penyelenggara Pemilu OLEH ADITYA PERDANA
Minggu lalu, Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu atau DKPP menyelesaikan tugasnya sebagai pihak yang mengundang KPU dan Bawaslu untuk membicarakan persoalan caleg yang bermasalah dari kasus korupsi, kekerasan, dan narkoba. Isu penting ini memang tidak pernah luput dalam pembicaraan politik dan …
Read More »