November 28, 2024

Tag Archives: api pemilu

Silver Open Government Award: Buah Sinergi Masyarakat Sipil dan KPU

Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) meraih Silver Award (Tempat Kedua) dalam “The Open Government Awards” yang berlangsung di Paris, Perancis (7/12). Application Programming Interface Pemilu (API Pemilu) yang diinisiasi Perludem dinilai telah mendorong Komisi Pemilihan Umum (KPU) membuka data …

Read More »

KPU Banten dan Perludem Adakan Lomba Aplikasi Pilkada

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Banten bekerjasama dengan Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) mengadakan perlombaan aplikasi digital pilkada. Bertajuk “Pilkada Banten Apps Challenge”, lomba ini bertujuan meningkatkan partisipasi dan kualitas penyelenggaraan pilkada dengan insentif total hadiah 32 juta rupiah. …

Read More »

Diah Setiawaty: Aplikasi Pemilu API untuk Keterbukaan Informasi Pemilu

Partisipasi pemilih sejalan dengan keterbukaan informasi pemilu. Masyarakat lebih sering mengalami kendala minim informasi. Sehingga, mereka sulit menentukan pilihan kandidatnya secara tepat. Hal ini tentu menghambat kemajuan penyelenggaraan pemilu kita. Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) tengah mengupayakan keterbukaan informasi …

Read More »

Faris – Appkitchens: Kenali Calegmu di Aplikasi Orang Baik

Keterbukaan informasi pemilu penting bagi masyarakat. Teknologi informasi hadir untuk membantu pemilih dalam mendapatkan informasi pemilu. Pemilih tak perlu bingung lagi dalam mengetahui calon legislator (caleg) yang akan dipilihnya. Banyak aplikasi perangkat lunak yang dikembangkan anak-anak muda berbakat untuk menjawab …

Read More »