August 8, 2024

AMALIA SALABI

Avatar
Pegiat rumahpemilu.org, Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem). Perempuan lulusan Sejarah Universitas Indonesia ini berobsesi menguatkan literasi kepemiluan Indonesia yang tak lepas dari sejarah. Menjadi Presiden Gerakan Intelektual Muda Indonesia (2016-sekarang) dan pengurus Forum Islam Progresif (2018), ia berkeyakinan Islam Indonesia bisa sesuai dengan prinsip kehidupan bernegara demokrasi. Amel biasa berkomunikasi melalui media sosial dan email amaliyahsalabi@gmail.com.

Fenomena 2018: Polarisasi Partai Menguat, Jumlah Calon Kepala Daerah Semakin Dikit

Pilkada 2017, menurut Koordinator Nasional (Kornas) Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) menyisakan masalah polarisasi partai yang semakin menguat. Polarisasi ini berdampak buruk bagi demokrasi, sebab memunculkan calon kepala daerah yang semakin sedikit. Kondisi diperparah dengan semakin beratnya calon perseorangan …

Read More »

Jangan Disepelekan, Perempuan Calon Kepala Daerah Punya Potensi Kemenangan Tinggi

Kandidat calon gubernur dan wakil gubernur telah bermunculan. Partai-partai politik telah mengumumkan jagoannya untuk berkontestasi dalam ajang Pilkada 2018. Namun sayangnya, nama perempuan tak sering disebut. Ketua Konstitusi dan Demokrasi (KoDe) Inisiatif, Veri Junaidi, mengatakan bahwa perempuan calon kepala daerah …

Read More »

Lena Maryana Mukti: Kebijakan Afirmasi Perempuan di Pilkada 2018 Tidak Laku

Koordinator Maju Perempuan Indonesia (MPI), Lena Maryana Mukti, menceritakan pengalamannya sebagai penasehat pencalonan kepala daerah di Pilkada 2018. Ada pernyataan yang cukup tajam yang dilontarkan Lena, yakni “Jualan afirmasi perempuan di Pilkada 2018 tidak laku lagi”. Simak penjelasan Lena dalam …

Read More »

Arief Budiman: KPU Menjaga Kedaulatan Rakyat di Tahap Kepemiluan

Kedaulatan pemilih atau rakyat, kata Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Arief Budiman, tak hanya dapat diaplikasikan pada tahapan pemilu, melainkan berlangsung secara terus-menerus. Sejak pre election atau sebelum pemilu, election period atau periode pemilu, hingga post election atau paska …

Read More »

Di Tahun Politik, Kedaulatan Pemilih Harus Lebih Powerfull

Pada diskusi bertajuk “Kedaulatan Pemilih di Tahun Politik” yang diadakan oleh Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR), Koordinator Nasional (Kornas) JPPR, Sunanto, menekankan pentingnya rakyat mengimplementasikan kedaulatan politik yang dimilikinya di tahun politik. Banyak tahapan krusial penentu demokrasi dan kesejahteraan …

Read More »

Akan Mendaftar di Pilkada 2018, Partai Politik Harus Perhatikan Aturan Ini

Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Ilham Saputra, menjelaskan hal-hal teknis terkait penyerahan dokumen syarat pencalonan kepala daerah dalam rapat koordinasi persiapan tahapan pendaftaran Pilkada 2018. Rapat koordinasi diadakan agar permasalahan yang muncul dan menjadi masalah di Pilkada 2015 dan …

Read More »

Tahap Pencalonan Pilkada 2018 4 Hari Lagi, Yang Mesti Disiapkan Partai

Tahap pencalonan di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2018 akan dimulai pada 8 Januari dan berakhir pada 10 Januari. Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengadakan rapat kerja dengan partai-partai politik, guna mensosialisasikan syarat pencalonan dan syarat calon. “Kalau syarat pencalonan itu berkaitan …

Read More »

Wahidah Syuaib: Ambang Batas Pencalonan Presiden Ciderai Hak Milenial

Penasehat Kemitraan, Wahidah Syuaib, mendukung langkah Hadar Nafis Gumay, Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) periode 2012-2017 yang telah mengajukan uji materi Pasal 222 Undang-Undang (UU) No.7/2017 ke Mahkamah Konstitusi (MK). Menurutnya, ambang batas pencalonan presiden yang diambil dari hasil pemilu …

Read More »

Pilihan Capres untuk Rakyat di Pemilu 2019 Tergantung MK

Pengaju uji materi Pasal 222 tentang ambang batas pencalonan presiden di Undang-Undang (UU) Pemilu, Hadar Nafis Gumay, mendesak Mahkamah Konstitusi (MK) agar segera membacakan putusan. MK mesti memberikan waktu yang cukup bagi seluruh partai politik peserta pemilu yang lolos verifikasi …

Read More »

Tahapan Pemilu 2019 Terus Berjalan, MK Dituntut Segera Putuskan Uji Materi Aturan Main Pemilu

Tahapan Pemilu 2019 tengah memasuki tahap verifikasi faktual. Rekapitulasi hasil verifikasi akan dilakukan pada 6 hingga 17 Februari dan penetapan partai politik peserta pemilu akan diumumkan pada 18 hingga 20 Februari. Tahapan terus berjalan, sementara Mahkamah Konstitusi (MK) belum memutuskan …

Read More »