Setelah sempat tertunda, pelaksanaan pilkada serentak akhirnya bulat ditetapkan pada tanggal 9 Desember 2020. Pilkada kali ini diramalkan bakal menumpuk sejumlah tantangan dan potensi kerawanan. Lantas, bagaimanakah peran penyiaran menyukseskan gelaran pilkada serentak? Berdasarkan rilis Bawaslu terbaru terkait Indeks Kerawanan …
Read More »Tag Archives: demokratisasi
Sejumlah Ketentuan Pemilu Mendukung Oligarki
Sejumlah ketentuan hukum mengenai pemilu dan tata negara Indonesia mendukung oligarki. Pengaruh penguasaan segelintir orang dalam pemerintahan menguat karena ketentuan partisipasi pemilu tidak inklusif. Jika sejumlah ketentuan ini tak diubah, pemilu akan terus menghasilkan pemerintahan oligarkis menyerta kebijakannya yang merusak …
Read More »Seruan Membela Demokrasi
International Institute for Democracy and Electoral Assistance (IDEA) bersama National Endowment for Democracy (Washington, DC) telah mengumpulkan tandatangan dukungan lebih dari 500 pemimpin politik, tokoh masyarakat, peraih hadiah Nobel dan lembaga pro-demokrasi untuk surat terbuka “A Call to Defend Democracy”. …
Read More »Ancaman Eksploitasi Data Pribadi dalam Pemilu
Perkembangan politik mutakhir yang menekankan pada penggunaan data skala besar, untuk kepentingan strategi pemenangan, telah menempatkan data pemilih sebagai instrumen inti dalam pemilu, yang penuh dengan ancaman dan risiko. Lebih jauh, hasil analisis data pribadi pemilih dalam skala besar, tidak …
Read More »Secuil Kisah yang Hilang dari Genealogi Pemantau Pemilu
Peneliti Perkumpulan Untuk Demokrasi (Perludem) Maharddika dengan konsep tulisan sejarah mengungkap kelahiran pemantau pemilu. Maharddhika sungguh memiliki referensi yang kuat saat menulis opini “Mengurut Genealogi Pemantau Pemilu Nonpartisan”. Sehingga, pembaca mendapatkan pencerahan yang utuh tentang pemantau pemilu. Peneliti Perludem ini …
Read More »ARIEF BUDIMAN (SOE HOK DJIN ) | Golput “yang Benar”
Tampaknya banyak yang sepakat jika mendengar kata Golput, dalam pikiran yang cukup serius, akan teringat nama Arief Budiman. Merujuk Arief (dkk.) beserta Gerakan Golput pada Pemilu 1971 akan mengklarifikasi pikiran yang mengotori pilihan Golongan Putih. Secara genuin, Golput bermakna gerakan …
Read More »Demokratisasi Afirmasi Perempuan
Rancangan Undang-undang Pemilu (per April 2020) hasil kerja Badan Keahlian Dewan Perwakilan Rakyat sudah ada, lengkap dengan naskah akademik dan lampiran. Tak ada perubahan bentuk afirmasi perempuan dalam RUU prioritas 2020 ini. Tak bertambah, juga tak berkurang. Afirmasi perempuan dalam …
Read More »Selamat Tinggal MK, Sang Penjaga Demokrasi?
Revisi undang-undang Mahkamah Konstitusi yang tidak ada dalam daftar pendek program legislasi nasional (prolegnas) prioritas 2020, tiba-tiba muncul ke permukaan dan disepakati rapat paripurna DPR untuk menjadi RUU inisiatif DPR. Tapi yang mengherankan, sekaligus menyakitkan, materi revisi UU MK yang …
Read More »“Omnibus Law” Cilaka Demokrasi
Tren turunnya kualitas demokrasi Indonesia (Freedom House dan The Economist) tak jadi perhatian Para Pembuat Kebijakan. Keberadaan Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Lapangan Kerja/Cilaka menguatkan kesimpulan, Presiden dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) abai terhadap tatanan demokrasi hukum. Para pejabat politik hasil …
Read More »Politik Uang vs Budaya Hukum
Survei yang dilakukan Polling Center bersama The Asia Foundation pada 2017 menujukkan, masyarakat cenderung sangat permisif dengan politik uang. Bahkan sebanyak 59 persen responden menilai politik uang adalah rezeki. Singkatnya, jika masyarakat kelas menengah-bawah masih berkutat pada persoalan untuk memenuhi …
Read More »