August 8, 2024

Tag Archives: kpu

199 Kasus Salah Entri Data, 176 Telah Diperbaiki

Per 1 Mei 2019 pukul 17.00 WIB, data yang dipublikasi oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menunjukkan terdapat 199 kasus salah entri data pada Sistem Informasi Penghitungan (Situng). 176 kesalahan telah diperbaiki, sementara 23 kesalahan lainnya sedang dalam proses perbaikan. …

Read More »

Menkeu Setujui Usulan KPU Beri Santunan pada Penyelenggara Pemilu

Menteri Keuangan (Menkeu) telah menyetujui usulan Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk memberikan santunan bagi penyelenggara pemilu yang meninggal dan mengalami kecelakaan kerja selama bertugas dalam Pemilu 2019. Besaran santunan bagi yang meninggal yakni 36 juta rupiah, cacat permanen 30 juta …

Read More »

105 Kasus Salah Entri Situng KPU, 64 Telah Diperbaiki

Per Rabu (24/4), Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mempublikasi laporan rekapitulasi kesalahan entri data dalam Sistem Informasi Penghitungan (Situng) KPU. Dalam laporan tersebut, tercantum total kesalahan entri data sebanyak 105 kasus. 26 kesalahan dilaporkan oleh masyarakat dan 79 kesalahan ditemukan …

Read More »

ARIEF BUDIMAN | Pembuktian Keberlanjutan Citra Positif KPU

Arief Budiman sebagai ketua Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia merupakan nama yang popularitasnya 11-12 dengan Arief Budiman (Soe Hok Djin, kakak Soe Hok Gie) sebagai cendikiawan Indonesia yang juga aktivis demokrasi 1966. Dua nama yang dalam kepemiluan bermakna paradoks. Yang …

Read More »

KPK dan KPU Akan Publikasi Nama Aleg yang Serahkan LHKPN Tepat Waktu

Dalam rangka gerakan Ayo Pilih yang Jujur, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan mengumumkan secara resmi nama-nama anggota legislatif (aleg) Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, DPR Daerah (DPRD), dan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) yang menyerahkan Laporan …

Read More »

Surat Pindah Memilih Kini Bisa Diurus Hingga H-7 Hari Pemungutan Suara

Kamis (28/3), Mahkamah Konstitusi (MK) memutuskan bahwa bagi pemilih dalam kondisi tertentu, yakni sakit, terkena musibah bencana alam, bermasalah secara hukum sehingga harus menjadi tahanan, dan harus menjalankan tugas pada hari pemungutan suara, dapat mengurus surat pindah memilih hingga paling …

Read More »

KPU Perlu Kelonggaran Waktu dalam Proses Penghitungan Suara

Pasal 383 ayat (2) yang memuat norma penghitungan suara harus selesai pada hari yang sama dengan hari pemungutan suara merupakan salah satu pasal yang digugat oleh Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem), Hadar Nafis Gumay, Feri Amsari, dan empat pemohon …

Read More »

KPU Bawaslu Ingin Pemilih Pindahan Dapat Semua Jenis Surat Suara

Salah satu norma di Undang-Undang (UU) Pemilu yang digugat oleh Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem), Hadar Nafis Gumay, Feri Amsari, dan empat pihak lainnya adalah Pasal 348 ayat (4) tentang ketentuan penerimaan surat suara bagi pemilih pindahan lintas daerah …

Read More »

KPU Batalkan Keikutsertaan 11 Partai di 429 Daerah Pemilihan, 5 Daerah Ada Calegnya

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mengumumkan daftar kelengkapan berkas Laporan Awal Dana Kampanye (LADK) yang disampaikan oleh partai politik peserta pemilu pada 10 Maret 2019.  5 partai menyerahkan LADK lengkap, sementara 11 partai lainnya tidak lengkap. 5 partai dengan berkas …

Read More »

Sekjen KPU RI: Honor KPPS Tak Bisa Naik Lagi

Sekretaris Jenderal Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Arif Rahman Rakim menyampaikan bahwa besaran honor untuk Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) tak bisa dinaikkan lagi. Jika honor dinaikkan 100 ribu saja, KPU mesti mengeluarkan anggaran hampir 700 miliar rupiah. “Dengan jumlah …

Read More »