JAYAPURA, KOMPAS — Anggota KPU di enam kabupaten di Provinsi Papua diperingatkan untuk segera menggelar rapat pleno penetapan daftar pemilih sementara atau DPS. Mereka terancam diberhentikan sementara karena dinilai menghambat tahapan pilkada gubernur dan bupati pada Juni mendatang. Hal itu disampaikan …
Read More »rumahpemiluadmin
Dua Calon Wali Kota Malang Jadi Tersangka
JAKARTA, KOMPAS – Komisi Pemberantasan Korupsi, Rabu (21/3) malam, menetapkan Wali Kota Malang nonaktif Mochamad Anton dan 18 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Malang, Jawa Timur, sebagai tersangka kasus dugaan suap pembahasan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan Kota …
Read More »Pilkada dan Status Tersangka
Dinamika politik dalam Pemilihan Kepala Daerah 2018 mulai terasa. Pemungutan suara pada 27 Juni mendatang banyak dinilai sebagai pemilu mini, persiapan akhir menuju Pemilu 2019. Hal itu tidak berlebihan. Pasalnya, menurut perhitungan Kementerian Dalam Negeri, jumlah pemilih pada Pilkada 2018 …
Read More »Apps Challenge Pilkada Jateng, Catat Tanggal Pentingnya
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Tengah dan Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) menggelar Apps Challenge Pilkada Jawa Tengah 2018. Lomba ini digelar untuk meningkatkan partisipasi pemilih dengan melibatkan para pengembang aplikasi (developer) untuk mensosialisasikan Pilkada Jawa Tengah 2018. Registrasi …
Read More »Apps Challenge Pilkada Kembali Digelar, Kali Ini di Pilkada Jateng
Lomba pembuatan aplikasi pemilu berbasis Android, iOS, dan web–atau yang kerap disebut Apps Challenge–kembali digelar. Kali ini, Apps Challenge dengan total hadiah 67,5 juta ini diselenggarakan di Jawa Tengah atas inisiatif Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Tengah dan Perkumpulan untuk …
Read More »KPU Kota Tangerang dan Perludem Gelar Lomba Video Kreatif
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang dan Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) menggelar lomba video kreatif bagi warga Kota Tangerang. Lomba video berbasis media sosial ini digelar dalam rangka Pilkada Kota Tangerang 2018. Pendaftaran dan pengiriman video berlangsung dari …
Read More »Aturan Cuti Kampanye Presiden Belum Rinci
JAKARTA, KOMPAS – Komisi Pemilihan Umum dinilai belum rinci mengatur kewajiban cuti kampanye bagi presiden dan wakil presiden petahana. Pengaturan rinci ini penting dilakukan agar prinsip keadilan bagi semua kontestan pemilu bisa terjaga. Selain itu, pengaturan tersebut juga sekaligus untuk …
Read More »Titik Rawan Korupsi Politik OLEH ACHMAD MAULANI
Kontestasi para kandidat kepala daerah dalam Pilkada 2018 meniscayakan satu hal: perburuan sumber dana. Kenyataan ini telah mendorong sejumlah kandidat mencari sumber dana yang terkadang bersumber dari korupsi (Kompas, 12/2). Masalah semakin pelik ketika perburuan sumber dana juga melibatkan “investor …
Read More »Masih Ada Warga Belum Terakomodasi
JAKARTA, KOMPAS – Komisi Pemilihan Umum masih menemukan ada warga yang berpotensi kehilangan hak pilihnya pada Pemilihan Kepala Daerah Serentak 2018 karena belum memiliki kartu tanda penduduk elektronik ataupun surat keterangan pengganti KTP elektronik. Data tersebut akan dikumpulkan lagi untuk …
Read More »JR Saragih Tidak Memenuhi Syarat
MEDAN, KOMPAS — Komisi Pemilihan Umum Sumatera Utara memutuskan pasangan Jopinus Ramli Saragih dan Ance Selian tidak memenuhi syarat sebagai pasangan calon peserta Pilkada Sumatera Utara, Kamis (15/3). Salinan surat keterangan pengganti ijazah SMA yang disampaikan JR Saragih dinilai tidak sesuai …
Read More »