Menyederhanakan sistem kepartaian bukan semata mengurangi jumlah partai di parlemen. Makin dekat pembahasan UU Pemilu menuju Pemilu Serentak 2019, wacana seputar bongkar-pasang sistem pemilu kian hangat. Selain pergantian metode pencalonan dan pemberian suara (proporsional terbuka atau tertutup), partai ramai-ramai mewacanakan …
Read More »Tag Archives: sistem pemilu
Hetifah Sjaifudian: Perempuan Perlu Kedepankan Persamaan, Jangan Pertajam Perbedaan Sistem Tertutup/Terbuka
Upaya peningkatan keterwakilan perempuan seperti menghadapi persimpangan jalan pilihan sistem pemilu. Perempuan di parlemen cenderung memilih sistem pemilu proprosional daftar partai (tertutup). Sedangkan perempuan masyarakat sipil memilih sistem pemilu proporsional daftar calon (terbuka). Dalam diskusi “Menyoal Keterwakilan Perempuan dalam Kodifikasi …
Read More »Problem Besar Dalam Sistim Pemilu
Syamsuddin Haris: Pemilu Nasional dan Lokal Menjanjikan Pemerintahan Efektif
Konstitusi mengamanatkan bentuk sistem pemerintahan presidensial. Sistem ini tetap bertahan di tengah tantangan berupa betapa sulitnya membangun koalisi dalam sistem kepartaian multipartai yang melahirkan persoalan berupa tak efektifnya pemerintahan. Konsekuensi dari hal tersebut adalah pemilu yang mestinya didesain untuk kebutuhan …
Read More »Pipit Kartawidjaja: Daftar Terbuka Tak Cocok dengan Pemilu Serentak
Pengamat pemilu, Pipit Kartawidjaja merupakan satu dari sedikit orang Indonesia yang di fase awal Reformasi sudah berperhatian dengan sistem pemilu. Lelaki yang berdomisili Jerman ini masih memperhatikan pemilu Indonesia salah satunyanya dengan analisa matematika pemilu. Kolomnya soal hitung-hitungan syarat dukungan …
Read More »Fahri Hamzah dan Reformasi Kepemiluan
Fahri Hamzah, adalah seorang wakil ketua DPR RI asal Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Sepak terjangnya mampu menghadirkan keseimbangan pengaruh dalam pentas politik nasional. Tidak berlebihan jika memposisikan dirinya sebagai orang yang berkontribusi signifikan bagi terbentuknya oposisi politik di pemerintahan. Maka …
Read More »Balik Arah Sistem Pemilu Ala Parpol
Salah satu materi yang dihasilkan dalam Munas ke-4 PKS adalah penawaran tentang kembalinya Pemilu kedepan menggunakan sistem proporsional tertutup. Menurut keyakinan PKS, sistem ini dapat menekan biaya politik, sehingga terwujud politik biaya murah. Dari tahun 2011 wacana untuk kembali pada …
Read More »August Mellaz: Proporsional Tertutup Lebih Pas, tapi….
August Mellaz merupakan salah satu pengamat pemilu yang berperhatian khusus pada sistem pemilu. Beberapa publikasi Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) ditulis olehnya menjelaskan sejumlah variabel sistem pemilu. Belakangan, ia berperhatian mempelajari lebih sistem pemilu yang diterapkan di Jerman. Rumahpemilu.org …
Read More »Nico Harjanto: Sistem Mayoritarian Pemilu Legislatif Tak Cocok untuk Indonesia
Sistem pemilu mayoritarian atau yang biasa awam sebut sistem distrik kembali sering disebut dalam evaluasi Pemilu 2014. Tujuan meningkatkan derajat keterwakilan di sistem proporsional terbuka di Pemilu 2009 dan 2014 tak tercapai. Relevankah keaktualan ini menjadi pertimbangan untuk mengadopsi sistem …
Read More »Khoirunnisa Nur Agustyati: Prasyarat Proporsional Daftar Terbuka Tak Terpenuhi
Sistem pemilu proporsional daftar terbuka sudah diterapkan di tiga pemilu, 2004, 2009, dan 2014. 2004 diterapkan setengah terbuka, 2009 dan 2014 terbuka utuh. Semakin tingginya persentase pemilih dan suara sah menggambarkan semakin baiknya sistem ini dipahami, baik bagi peserta pemilu …
Read More »